16 Okt 2009

Apa itu Rumus Cinta .....?

Mulai hari ini di “Blog Ane”, setiap jumatnya akan sharing mengenai hal hal yang semoga menjadi renungan bagi kita semua, khususnya ane sendiri. Bahannya berasal dari mana saja dan mencakup semua aspek kehidupan.

Ok langsung saja, masih ingat postingan ssebelumnya yang membahas cinta – cintaan (kalau belum baca bisa baca dulu di mari). Postingan ini merupakan lanjutan dari postingan tersebut. Sesuai dengan janji ane, for right now kita membahas tentang “Rumus Cinta”….wah rumus apa ini….susah gak…..panjang gak….siapa yang nemuin….Tenang, rumusnya simple, mudah di mengerti dan bisa di pakai dalam kehidupan sehari hari.

Jadi…siapkan kertas dan alat tulisnya. Kalkulator tidak di perlukan dalam rumus ini…..kita mulai



>> c = P



Di mana……..c = Cinta & P = Perasaan

Memang cinta itu sebuah perasaan yang bisa datang kapan pun, di mana pun dan ke siapa pun. Dari yang kaya sampai yang miskin, dari ustadz sampai saudagar baik laki laki maupun perempuan.



>> P = A + N



Di mana ……A = Akal & N = Nafsu

Setiap perasaan yang kita rasakan adakalanya akal dan nafsu saling bertabrakan ketika seseorang yang kita sukai berbeda pendapat, pandangan dan pemikiran denagn kita.



>> A = N



Akal akan berubah menjadi nafsu bila akal yang kita gunakan tidak punya landasan atau dasar yang kuat. Lalu landasan apa yang harus kita gunakan untuk si akal..….sinetron…..kehidupan artis….atau kesenangan sementara…. Landasan yang harus kita pakai tidak yang lain kecuali agama dan itu sebenar benar dan sekuat kuat landasan.



>> P = N + N



>> P = 2N



>> c = 2N



>> c = C



Di mana……C = Celaka

Bila sebuah perasaan cinta di dasarkan hanya nafsu saja maka celakalah orang tersebut, baik di kehidupan sekarang maupun yang selanjutnya. Dan hampir dipastikan, suatu hubungan yang berlandaskan nafsu saja tidak mempunyai umur yang panjang. Lalu mana yang anda pakai sekarang....?



Memang cukup sulit untuk bisa seperti itu butuh proses dan ilmu. Mudah mudahan kita semua di beri petunjuk, sehingga kita tidak menjadi sesat hanya karena suatu makhluk yang bernama CINTA.

Description: Apa itu Rumus Cinta .....? Rating: 4.5 Reviewer: Unknown - ItemReviewed: Apa itu Rumus Cinta .....? Hot News!!! "Sepeda Motor Injeksi Irit Harga Terbaik Cuma Honda"
Share on :

0 komentar :

Posting Komentar

Mau tukeran link? silakan buka Link sahabat dan apabila ada pertanyaan silakan tulis di Kotak Pertanyaan. Terima Kasih...

Kami akan menghapus komentar yang: Tak sopan, memakai HURUF BESAR, berupa caci maki, mengandung kata-kata kebun binatang, debat kusir, provokasi, di luar konteks, berupa undangan/ reklame. Komentar yang terlalu panjang, tanpa paragraf dan sulit dipahami. Komentar copy-paste, silakan di-link saja.

Isi komentar adalah tanggung jawab penulis komentar, bukan tanggung jawab pengelola blog/situs ini. Harap maklum.

 
© Copyright Dunia GUE 2011 - Some rights reserved | Powered by Blogger.com .
Template Design by Herdiansyah Hamzah | Jejaringkan Kami di Jejaring Sosial (duniague.net)