4 Feb 2012

NASA Temukan Asteroid 'Baris' di Nebula Kecebong


Washington – Jika Anda melihat dengan seksama pada gambar Nebula Kecebong yang terletak di rasi bintang Auriga ini, tampak asteroid sedang ‘berbaris’. Seperti apa?

Pada nebula yang berjarak 12 ribu tahun cahaya dari Bumi ini, tampak asteroid berdiameter 19km ‘berbaris’ pada nebula itu. Pada gambar, asteroid tampak sebagai titik kuning-hijau.

Menurut NASA, dua satelit alami ini yang ada juga terlihat namun jejak hijau mereka tak terlalu tampak dibanding jejak asteroid.

Nebula merupakan awan debu dan gas yang terionisasi yang melahirkan bintang. Gambar nebula tercipta dari perpaduan 25 gambar individu yang diambil dari teleskop WISE (Wide-field Infrared Survey Explorer) NASA.

Astrofotografer Russell Croman berhasil mendapat versi dekat gambar nebula ini dan jika Anda tak bisa melihat asteroid yang ada bisa melihat di sini.



































sumber :http://teknologi.inilah.com/read/detail/1780116/nasa-temukan-asteroid-baris-di-nebula-kecebong <
Description: NASA Temukan Asteroid 'Baris' di Nebula Kecebong Rating: 4.5 Reviewer: Unknown - ItemReviewed: NASA Temukan Asteroid 'Baris' di Nebula Kecebong Hot News!!! "Sepeda Motor Injeksi Irit Harga Terbaik Cuma Honda"
Share on :

1 komentar :

pengertian seni mengatakan...

infonya mantepp nihhh bosss.....

Posting Komentar

Mau tukeran link? silakan buka Link sahabat dan apabila ada pertanyaan silakan tulis di Kotak Pertanyaan. Terima Kasih...

Kami akan menghapus komentar yang: Tak sopan, memakai HURUF BESAR, berupa caci maki, mengandung kata-kata kebun binatang, debat kusir, provokasi, di luar konteks, berupa undangan/ reklame. Komentar yang terlalu panjang, tanpa paragraf dan sulit dipahami. Komentar copy-paste, silakan di-link saja.

Isi komentar adalah tanggung jawab penulis komentar, bukan tanggung jawab pengelola blog/situs ini. Harap maklum.

 
© Copyright Dunia GUE 2011 - Some rights reserved | Powered by Blogger.com .
Template Design by Herdiansyah Hamzah | Jejaringkan Kami di Jejaring Sosial (duniague.net)