Selama ini mungkin kita hanya tahu bagaimana cara menambah Gadget di halaman bagian samping atau bagian bawah. Tapi bagaimana caranya kalau kita pingin menambah Gadget di bagian atas...?
Untuk mengetahuinya, silahkan ikuti langkah-langkah berikut ini :
1. Login ke blog anda
2. Klik Tata Letak
3. Klik Edit HTML
4. Beri tanda centang pada kotak kecil Expand Template Widget
5. Silahkan cari kode berikut ini di dalam template anda
<b:section class='header' id='header' maxwidgets='1' showaddelement='no'>
6. Jika sudah ketemu, silahkan ganti semua kode tersebut dengan kode berikut ini
<b:section class='header' id='header' preferred='yes'>
7. Klik Simpan Template
8. Selesai
Selamat mencoba, semoga bermanfaat
Jangan Lupa Klik Salah Satu dari ini :
0 komentar :
Posting Komentar
Mau tukeran link? silakan buka Link sahabat dan apabila ada pertanyaan silakan tulis di Kotak Pertanyaan. Terima Kasih...
Kami akan menghapus komentar yang: Tak sopan, memakai HURUF BESAR, berupa caci maki, mengandung kata-kata kebun binatang, debat kusir, provokasi, di luar konteks, berupa undangan/ reklame. Komentar yang terlalu panjang, tanpa paragraf dan sulit dipahami. Komentar copy-paste, silakan di-link saja.
Isi komentar adalah tanggung jawab penulis komentar, bukan tanggung jawab pengelola blog/situs ini. Harap maklum.