8 Jan 2010

Tambahan dollar lewat SkyCPM


Tambahan dollar lewat SkyCPM. Seperti janji ane pada postingan sebelumnya (Baca : Bukti  Pembayaran dr Promote Burner). Sekarang ane mau sharing CPM yang lain selain Promote Burner.
Memang trend bisnis online 2010 cenderung beralih ke model CPM, ini terlihat dengan banyaknya CPM baru yang bermunculan dan lebih praktis. Paid review yang dulu sempat menjadi idola bagi blogger Indonesia kini mengalami penurunan, walaupun begitu Paid Review masih tetap menjanjikan.

Kembali ke SkyCPM, sedikit berbeda dengan Promote Burner, SkyCPM memberi persyaratan bagi blogger yang ingin memasang bannernya, Berikut kutipan dari SkyCPM:

“We recommended to view SkyCPM.com banners only at websites that have more than 100 pageviews daily”




Tapi jangan khawatir, bagi blog yang tidak mempunyai kriteria di atas tetap bisa menggunakan SkyCPM.
Untuk masalah payout, anda bisa request bila pendapatan anda mencapai $1. Lumayan kan gak melakukan apa apa dapat $1 dollar.
Sekarang ini baru dua CPM saja yang sudah ane coba, kalau ada yang lain nanti ane sharing pada postingan selanjutnya.



Description: Tambahan dollar lewat SkyCPM Rating: 4.5 Reviewer: Unknown - ItemReviewed: Tambahan dollar lewat SkyCPM Hot News!!! "Sepeda Motor Injeksi Irit Harga Terbaik Cuma Honda"
Share on :

0 komentar :

Posting Komentar

Mau tukeran link? silakan buka Link sahabat dan apabila ada pertanyaan silakan tulis di Kotak Pertanyaan. Terima Kasih...

Kami akan menghapus komentar yang: Tak sopan, memakai HURUF BESAR, berupa caci maki, mengandung kata-kata kebun binatang, debat kusir, provokasi, di luar konteks, berupa undangan/ reklame. Komentar yang terlalu panjang, tanpa paragraf dan sulit dipahami. Komentar copy-paste, silakan di-link saja.

Isi komentar adalah tanggung jawab penulis komentar, bukan tanggung jawab pengelola blog/situs ini. Harap maklum.

 
© Copyright Dunia GUE 2011 - Some rights reserved | Powered by Blogger.com .
Template Design by Herdiansyah Hamzah | Jejaringkan Kami di Jejaring Sosial (duniague.net)